Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Park Joo-bong Datang, Tim Korea Selatan Bakal Makin Berbahaya

By Ananda Lathifah Rozalina - Minggu, 6 April 2025 | 10:30 WIB
Park Joo-bong kembali ke Korea Selatan setelah lama berkarier di Jepang
TANGKAPAN LAYAR BAMINTON UNLIMITED
Park Joo-bong kembali ke Korea Selatan setelah lama berkarier di Jepang

Kecuali sektor tunggal putra, Korea Selatan terhitung memiliki para wakil berbahaya dan potensial di empat sektor lainnya.

Di sektor tunggal putri, Korea memiliki An Se-young yang kini berstatus ratu bulu tangkis dunia dan sulit ditaklukkan.

Sementara di sektor ganda putri, Korea memiliki Baek Ha-na/Lee So-hee yang berstatus nomor 2 dunia.

Ada juga duo Kim Hye-jeong/Kong Hee-yong yang juga tak kalah kuat dan menempati posisi 10 dunia.

Di ganda putra, KOrea memiliki kombinasi anyar Kim Won-ho/Seo Seung-jae yang mulai tampil berbahay di sektor ganda putra meski rankingnya masih di luar top 10.

Sementara di ganda campuran, Korea mulai mencari alternatif dengan memecah duo andalan mereka, Seo Seung-jae/Chae Yu-jung dan Kim Won-Jeong Na-eun.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Sumber : NST.com.my


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X