
Jadwal MotoGP 2025, seri Qatar menjadi balapan ke-4 setelah tiga seri lainnya yakni Thailand, Argentina, dan Amerika.
Bagnaia punya kenanangan indah saat menggilas Sirkuit Lusail musim 2024 lalu.
Finis ke-4 pada sesi sprint, balas dendamnya berbuah manis yakni menggondol juara pertama di balapan utama.
"Kami banyak mengobrol dengan Pecco dan saya pikir tim sudah melakukan kerja yang bagus," terangnya.
"Para pembalap, saat mereka datang ke rumah kami, mereka sadar betapa besar usaha kami untuk mereka."
"Mereka bisa melihat sendiri betapa besar semangat kami untuk membantu mereka naik ke podium."
"Saya sendiri kadang malah sampai terlalu terbawa suasana."
"Karena bagi saya mereka sudah seperti anak-anak," imbuh Tardozzi.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Fiqri Al Awe |
Sumber | : | Corsedimoto.com |
Komentar