Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Wow, Ada 10 Hal Menarik dari Singapura Jarang Diketahui Lo!

By Intisari Online - Jumat, 4 Mei 2018 | 19:47 WIB

Hampir setengah dari luas daratan Singapura (sekitar 700 kilometer persegi) wilayahnya masih 'hijau'.

Ada keanekaragaman hayati yang kaya di cagar alam juga, Singapura adalah rumah bagi lebih dari 2.100 spesies tanaman vaskular asli.

'The Bukit Timah Nature Reserve' disebut memiliki jenis pohon lebih banyak di satu hektar dari jumlah total spesies pohon yang ditemukan di Amerika Utara.

7. Rumah Bagi Situs Warisan Dunia UNESCO dan beberapa 'VIP' yang Unik

Dinobatkan sebagai Situs Warisan Dunia UNESCO pada tahun 2015, Singapore Botanic Gardens memiliki sejarah lebih dari 150 tahun sejak didirikan pada tahun 1859.

Itu lebih dari satu abad lebih tua dari Singapura yang modern itu sendiri!

Daya tariknya yang paling populer adalah Taman Anggrek Nasional, yang menampung ribuan spesies anggrek yang dikenal sebagai Tanaman VIP.

Lebih dari 200 anggrek hibrida di taman ini telah diberi nama.

 

8. Ada Banyak daerah Terpencil untuk Dijelajahi