Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Madura United Punya Solusi yang Bisa Membuat Klub Lain Iri

By Kamis, 22 September 2016 | 17:42 WIB
Bayu Gatra, gelandang sayap Madura United, sedang berusaha mengontrol bola dalam sebuah pertandingan. (SUCI RAHAYU/JUARA.net)


Pemain Madura United saat melawan PS TNI.(FERNANDO RANDY/BOLA/JUARA.NET)

Keganasan penggawa lini di belakang striker ini yang berkali-kali menguntungkan Madura United.

Contohnya adalah gol Engelberd dan Milovanovic, yang membawa kemenangan atas PS TNI; gol tunggal Slamet membuat Madura United nyaris menang di Serui, sementara torehan Milovanovic dan Bayu yang mempersembahkan tripoin kontra Persipura.

Semen Padang memang memiliki gelandang tajam seperti Irsyad Maulana dan Vendry Mofu, yang sama-sama telah mengoleksi lima gol. Tapi, keduanya belakangan juga terjangkit virus yang sama seperti Sacramento.

Semen Padang mengemas tiga gol dalam lima laga terakhirnya, hanya satu yang berasal dari Vendry dan tak satu pun lewat Irsyad.

[video]https://video.kompas.com/e/5134540751001_v1_pjuara[/video]

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P