Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Tetapi tidak ada yang mengharapkan hasil ini dengan putusnya hubungan antara kedua belah pihak."
Lorenzo berpendapat bahwa tak betahnya Vinales di Yamaha ini dikarenakan menderita lantaran tersiksa kecepatan rekan setimnya, Fabio Quartararo.
"Vinales menderita karena kecepatan Quartararo."
"Tidak mudah untuk memiliki rekan setim yang lebih kuat dari Anda."
"Setelah lima tahun tidak mencapai potensi yang dia harapkan untuk menjadi juara dunia, dia sekarang mencari cara untuk berpindah tim,” pungkas pembalap Spanyol.
Pada paruh pertama tahun ini, Fabio Quarataro memang menjadi pembalap Yamaha yang paling dominan.
Pembalap Prancis itu diketahui jauh meninggalkan para rekannya di Yamaha.
Baca Juga: Ducati Bikin Resah, Fabio Quartararo Sebut Yamaha Punya Masalah Besar