Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Namun, saya setuju dengan Dana. Berdasarkan prestasi saja, Justin Gaethje seharusnya sudah bertarung untuk sabuk itu."
"Tetapi, setelah menampilkan performa semacam itu, ya Tuhan, mustahil dia tidak bertarung untuk sabuk juara di laga berikutnya," pungkas Michael Bisping.
Memang akan terlihat aneh jika Islam Makhachev yang mendapatkan kesempatan itu dan melompati Justin Gaethje yang telah menampilkan pertarungan spektakuler di UFC 268.
Daniel Cormier sebagai rekan Khabib yang sempat mendukung Islam Makhachev bahkan mulai berubah pikiran dengan ganti menyokong Justin Gaethje untuk tampil sebagai penantang gelar juara selanjutnya.
Jadi hampir bisa dipastikan, Islam Makhachev harus sabar dan menunggu sedikit lebih lama lagi untuk mendapatkan kesempatan melakoni laga perebutan sabuk juara kelas ringan UFC.
Baca Juga: Sobat Khabib Membelot, Sekarang Pilih Justin Gaethje ketimbang Islam Makhachev