Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inilah Perbandingan Inter Milan 2010 dan Juventus 2017

By Anggun Pratama - Rabu, 3 Mei 2017 | 18:17 WIB
Selebrasi kemenangan pemain Inter Milan usai mengalahkan Bayern Muenchen di partai final Liga Champions 2009-2010 di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, (22/5/2010).
JASPER JUINEN/GETTY IMAGES
Selebrasi kemenangan pemain Inter Milan usai mengalahkan Bayern Muenchen di partai final Liga Champions 2009-2010 di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, (22/5/2010).

COPPA ITALIA: Selalu Tuan Rumah dan Melawan Wakil Kota Roma di Final


Aksi selebrasi penyerang Juventus, Gonzalo Higuain (kiri), bersama Paulo Dybala seusai mencetak gol ke gawang Napoli dalam laga semifinal Coppa Italia di San Paolo, Naples, 5 April 2017.(FRANCESCO PECORARO/GETTY IMAGES)

Inter selalu menjadi tuan rumah sejak memulai langkah di babak 16 besar musim tersebut, kecuali tentu saja satu laga di semifinal yang memiliki format kandang-tandang.

Di laga final, Inter pun berstatus sebagai tuan rumah. Lawan yang dihadapi adalah wakil Kota Roma, AS Roma. Inter menang 1-0 di final.

Kemiripan terjadi di ajang ini. Juventus 2016-2017 terus berstatus sebagai tuan rumah kecuali pada satu laga semifinal yang menggunakan sistem kandang-tandang.

Kesamaan lain adalah Juventus di partai final juga menghadapi wakil dari Kota Roma. Bedanya, final tahun ini Lazio yang menjadi lawan.

Coppa Italia 2009-2010

  • 16 Besar: Inter vs Livorno 1-0
  • Perempat Final: Inter vs Juventus 2-1
  • Semifinal: Inter vs Fiorentina 1-0; Fiorentina vs Inter 0-1
  • Final: Inter vs Roma 1-0

Coppa Italia 2016-2017


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : Tabloid BOLA No. 2.764


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X