"Sesaat setelah keluar dari pit, Anda harus segera menekan."
Baca Juga: Tidak Usah Merendah, Francesco Bagnaia Memang Calon Juara Dunia MotoGP 2021
"Anda harus membuat temperatur bannya tetap panas. Ini bukan hal yang alami."
"Pada mulanya Pecco tidak melakukan hal ini, kami banyak bekerja untuk hal itu," sambungnya.
Terlepas dari hal ini, Bagnaia praktis jadi gacoan Ducati untuk MotoGP 2022 mendatang.
Menariknya ia mengaku sudah siap untuk memenuhi harapan tersebut.
"Kami harus mendapatkan hasil bagus sedari awal," ucap Pecco dilansir Juara.net dari Tuttomotoriweb.
"Tidak bisa dipungkiri bahwa tujuan kami adalah gelar juara."
"Saya pikir motor dan tim dalam level yang luar biasa."
"Saya sudah banyak berlatih, maka saya siap," pungkasnya.
Baca Juga: Andai Lakukan Hal Ini, Francesco Bagnaia Diklaim Bakal Sulitkan Fabio Quartararo dan Marc Marquez
View this post on Instagram
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Motosan.es |
Komentar