Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Petinju Tak Terkalahkan Sasar Status Canelo Alvarez Lewat Duel Lawan Rekan Senegara Manny Pacquiao

By Fiqri Al Awe - Rabu, 8 Juni 2022 | 11:00 WIB
Petinju kelas bantam, Naoya Inoue. Dia dijuluki sebagai The New Manny Pacquiao. Sebagai orang Asia, sosoknya dan juga teknik bertarung hampir serupa dengan Pacquiao.
TWITTER.COM/NAOYAINOUE_401
Petinju kelas bantam, Naoya Inoue. Dia dijuluki sebagai The New Manny Pacquiao. Sebagai orang Asia, sosoknya dan juga teknik bertarung hampir serupa dengan Pacquiao.

"Sedangkan saya sendiri justru mengambil risiko itu, yang mana sebenarnya tak perlu saya ambil."

Baca Juga: Soal Hijrah dari Tinju ke MMA Termasuk UFC, Begini Kata Penakluk Canelo Alvarez

"Saya melakukan hal itu di saat orang lain takkan berani melakukannya jika berada di posisi saya."

"Oleh karena itu, saya merasa sebagai yang terbaik di dunia," sambungnya.

Terlepas dari soal merebut gelar raja tinju dari Canelo Alvarez, Inoue tidak melakukan persiapan yang khusus untuk duel melawan Nonito Donaire.

Ia lebih memilih untuk mempertajam kemampuannya secara menyeluruh.

"Saya harus meningkatkan kemampuan di semua area."

"Tidak ada perubahan yang spesifik soal duel ini."

"Masih ada beberapa hal yang saya ingin lakukan di karier saya."

"Saya mengategorikan duel ini sebagai poin pengecekan seperti pertarungan lain," sambungnya.

Baca Juga: Begini Komentar Canelo Alvarez soal Gelar Raja Tinju Dunianya yang Memudar

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Boxingscene.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X